Sabtu, 10 November 2012

Tahap-tahap muncul dan berkembangnya kota


  Pemilihan lokasi permukiman sangat dipengaruhi oleh kondisi geografis, ekonomi dan budaya seperti kota-kota kuno yang terletak di lembah-lembah Nil dan Efrat. Agaknya pemencaran kota-kota di muka bumi ini dimulai dari Asia Barat. NOEL P. GIST dan LA. HALBERT (1956) mencoba melakukan pengelompokan kota sejak ribuan tahun SM sampai pada kota-kota dalam abad 20 :

1.      Sebelum Masehi
àKota-kota tua yang ada di daerah Mediteran seperti Memphis, berdiri tahun 2500SM
à Thebe dengan jumlah penduduk 250.000.
è Kota Babilon adalah terbesar diantara kota-kota tua lainnya.
è Kota pelabuhan kota Tyre dan Sidon (disepanjang jalur Mediteran).
è Kartago di Afrika Utara adaklah kota pusat perdagangan. 
è Kota besar yang berperan dalam politik : Atena, Sparta, Corinth dan Miletus
è Di Eropa, kota terbesar di saman kuno adalah Roma dengan penduduk 250.000-1jt, Roma adalah kota paling besar sbelum konstantinopel dan Londen.


2.      Abad pertengahan dan sebelumya
Setelah kejayaan Roma pudar, mulai berkembang kota : Florence, Genoa, Venice, Pisa dan kota lainnya di Itali akibat pengaruh perdagangan/komersil, kemudian berkembang penemuan Benua Amerika di akhir abda ke XV dan mmulai terbuka jalan melalui laut ke Timur Jauh dan berkembang sepanjang Daratan Eropa.

3.      Kota-kota terdahulu di ‘Orient’ dan Timur Tengah
Perkembangan di Mesopotamia dan Nil à Lembah Indus. Kebudayaan membawa corak kota. seperti Bagdad = pusat islam
Delhi = kota  terbesar
Kalkuta = kota dagang di pantai Malabar
India = kota penting bagi orang Portugis sebagai tempat perdagangan di abad XV
Damaskus, Angkor, Peking = kota kebudayaan dan ibu kota politik   

4.      Kota-kota dari dunia modern
Perkembangan zaman, teknologi, transportasi à kota berkembang pesat, industri, pabrik = Manchester, Brimingham, Pittsburg

Setelahnya timbul zaman kolonialisme dan imperialisme = Saigon, Rangoon, Hongkong, Singapore, Jakarta

Thomas Karsten (1938), penduduk mulai berkembang dimana-mana sesudah tahun 1890
Gaya dan bentuk kota Indonesia = masuknya modal asing terutama di agraria. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar